Aku Menyesal



Aku telah mengabaikannya
Aku telah menganggap ringan atas apa yang aku lakukan dulu
Dan kini
Aku menyesal

ya...
Aku terlanjur menimpan hati padanya

Tetapi mengapa?
Mengapa dia terus mempermainkan hati ini
Menarik-ulur hati ini

Aku tidak mengerti dengan takdir
Takdir yang telah tuhan gariskan untukku

Jodoh
Apakah dia jodohku?
Atau hanya jodoh orang lain yang singgah di hatiku

Apa maksud dari semua ini?
Mengapa terus datang dan pergi tanpa tujuan yang pasti?
Tanpa pernah memikirkan apa yang sebenarnya aku rasakan

Comments

Popular posts from this blog

Kutipan dari Habiburrahman El Shirazy

Bersabar dalam Penantian

5 Cm Mengambang di Keningmu